-->

Perangko resmi ONE PIECE di 47 prefektur di Jepang

sumber : http://animeanime.jp/article/2012/05/08/10103.html
 

One Piece, sebuah Anime dan Manga yang ditulis Eichiro Oda ternyata sangat membanggakan buat pemerintah nasional Jepang. Bagaimana tidak, popularitas One Piece sudah sampai ke mancanegara dan selalu menduduki peringkat teratas dalam penjualan buku terbanyak ( Versi : oricon ) saat terbit.

Karena prestasinya tersebut, pada 14 Mei, pemerintah jepang membuat paket pos bertemakan One Piece. Paket Pos ini berisi : 10 lembar kertas tulis, 4 amplop, 1 kartu pos dan 1 perangko, yang kesemuanya itu bergambar Tony Tony Chopper, tokoh Rusa yang ada di One Piece. Paket Pos tersebut didesain berbeda beda di setiap prefektur yang ada di Jepang, oleh karena itu, terdapat 47 desain,  dikarenakan di jepang ada 47 prefektur. 

Paket Post tersebut di hargai ¥ 530, atau sekitar Rp62.000 (kalau gak salah hitung). Tentu saja itu sangat wajar untuk paket pos edisi terbatas tersebut.

Berikut ini ada beberapa sampel Perangko dan paket pos tersebut..



KLIK gambar untuk melihat UKURAN ASLINYA
 
Paket Pos One Piece


Perangko prefektur Aichi




Perangko Prefektur Osaka


 
Perangko Prefektur Tokyo 


1 Paket Pos versi prefektur Gifu


 
1 Paket Pos versi Prefektur Fukushima


 
1 Paket Pos versi Prefektur Kyoto


Contoh Perangko versi One Piece
Share this article :
 

9 comments

9 Mei 2012 pukul 13.22

wah ,.. prefektur kumamto kayaknya ada juga... mantap..

nice..
Kumpul di Lounge Event Tempat Makan Favorit

Salam Bahagia

9 Mei 2012 pukul 15.18

Ya, sudah saya follow balik. Makasih juga kunjungan dan follownya.

10 Mei 2012 pukul 00.28

@Adang N M I

iya, di semua prefektur ada kok..

10 Mei 2012 pukul 00.29

@File Professional

sip, makasih om :D

10 Mei 2012 pukul 08.12

wah bagus juga :)

dah aku follow sob followback ya www.rezpected.blogspot.com

10 Mei 2012 pukul 19.18

@Febri trimakasih sebelumnya :D

10 Mei 2012 pukul 20.44

wah aq juga mau gan kalo dikasih hehe..

11 Mei 2012 pukul 06.30

@hendikrz
waah.. saya aja gak dapet..
gimana mau ngasih situ..
hahah

Posting Komentar

Terima kasih telah membaca Perangko resmi ONE PIECE di 47 prefektur di Jepang. Silahkan gunakan kotak komentar facebook atau kotak komentar blogger yang sudah kami sediakan. Supaya diskusi berjalan baik, gunakan tombol replay untuk menjawab. Dalam penggunaan tombol replay , jangan menghapus kode komentar pada kotak komentar, cukup mengetikan komentar disebelah atau dibawah kode komentar. Thanks Vongola-11th ™

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Vongola-11th - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger